lagonlon

Tutorial
member ...

Titrasi Asam Basa



Dalam tutorial ini kita akan membahas tentang Titrasi Asam Basa.
Materi dalam tutorial ini meliputi:
  1. Video PJJ: Titrasi Asam Basa
  2. Pengertian Titrasi Asam Basa
  3. Alat dan Bahan Titrasi
  4. Macam-macam Titrasi Asam Basa
  5. Pelaksanaan Titrasi
  6. Perhitugan Titrasi
  7. Grafik Titrasi

Video PJJ:
Titrasi Asam Basa



Video pjj:
Titrasi Asam Basa


(Ukuran file: 41,2 MB)

Materi:

  • Pengertian Titrasi Asam Basa
  • Alat-alat Titrasi
  • Bahan-bahan Titrasi
  • Pelaksanaan Titrasi
  • Perhitungan Titrasi




Pengertian Titrasi Asam Basa

Titrasi asam basa dapat diartikan sebagai usaha penetralan terhadap suatu larutan asam atau larutan basa untuk mengetahui kadar larutan tersebut.


Alat dan Bahan Titrasi Asam Basa







Macam-macam Titrasi Asam Basa

Ada dua macam titrasi, yaitu alkalimetri dan asidimetri









Pelaksanaan Titrasi Asam Basa

  • Analit yang sudah diketahui volumenya dimasukkan kedalam erlenmeyer
  • Ke dalam analit ditambahkan 2 - 3 tetes indikator asam basa
  • Larutan pentiter dimasukkan kedalam buret
  • Labu erlenmeyer yang berisi analit diletakkan tepat di bawah buret
  • Kedalam analit diteteskan larutan pentiter (kecepatan tetes diatur dengan menggunakan kran buret)
  • Penetesan pentiter dihentikan ketika warna analit sudah mulai berubah (sesuai dengan jenis indikator asam basanya)
  • Volume pentiter yang dikeluarkan/diteteskan dicatat.




Perhitungan Titrasi Asam Basa


Persamaan yang digunakan dalam perhitungan titrasi asam basa adalah:

a . Ma . Va = b . Mb . Vb
atau
Na . Va = Nb . Vb

Dimana:
a=valensi asam
b=valensi basa
Ma=molaritas asam (M)
Mb=molaritas basa (M)
Va=volume asam (ml)
Vb=volume basa (ml)
Na=normalitas asam (N)
Nb=normalitas basa (N)



Grafik Titrasi Asam Basa

-- Konten belum lengkap --






Kuis

Klik link berikut untuk mengikuti kuis/latihan soal:



Catatan:

Mohon dimaklumi, jika materi dalam tutorial ini dirasa kurang lengkap dan menyeluruh.
Tutorial ini dibuat sebagai fitur bantuan bagi peserta dalam mengerjakan mata kuis di www.lagonlon.com.
Namun demikian, penyajian yang mudah dipahami merupakan tujuan utama kami.
Masukan dari anda, akan sangat membantu kami dalam melakukan perbaikan.
Terimakasih atas kunjungan anda.


Tuliskan pesan/komentar baru






open your eyes, you will see nothing
open your mind, you will be confused
open your hearth, you will see


www.lagonlon.com