lagonlon

Artikel
member ...

Daftar Materi Kimia Kelas XI



  1. Kekhasan Atom Karbon
    • Senyawa karbon (organik dan anorganik)
    • Kekhasan atom Karbon
      - cenderung berikatan kovalen (elektron valensi=4)
      - dapat membentuk 4 ikatan kovalen yang stabil
      - dapat membentuk rantai karbon (lurus, bercabang, siklis dan aromatis)
    • Atom C primer, skunder, tersier, kwartener
    • Percobaan identifikasi atom C,H dan O

  2. Alkana, Alkena dan Alkuna
    • Penggolongan hidrokarbon berdasarkan kejenuhan ikatan
    • Tata nama alkan, alkena dan alkuna
    • Cara penulisan senyawa hidrokarbon
    • Hubungan antara Mr, struktur dan titik didih
    • Isomer struktur (kerangka, posisi, gugus fungsi)
    • Isomer geometri (cis dan trans)
    • Reaksi sederhana hidrokarbon (adisi, substitusi, eliminasi dan oksidasi)

  3. Minyak Bumi
    • Proses pembentukan minyak bumi
    • Komponen utama penyusun minyak bumi
    • Tahapan pemanfaatan minyak bumi (eksplorasi, eksploitasi, penyulingan)
    • Penyulingan minyak bumi
    • Mutu bensin (bilangan oktan)

  4. Kegunaan Senyawa Hidrokarbon
    • dalam bidang transportasi
    • dalam bidang pangan
    • dalam bidang sandang dan papan
    • dalam bidang seni dan estetika

  5. Dampak Pembakaran hiodrokarbon
    • Pembakaran sempurna dan tidak sempurna hidrokarbon
    • Dampak zat hasil pembakaran bahan bakar yang berasal dari minyak bumi
    • Cara mengurangi dampak pembakaran hidrokarbon

  6. Termokimia
    • sitem dan lingkungan
    • Reaksi eksoterm dan endoterm
    • Pengertian perubahan entalpi
    • Persamaan termokimia
    • Macam-macam perubahan entalpi
    • Reaksi pembakaran, pembentukan dan penguraian
    • Perubahan entalpi sebagai fungsi keadaan (Hukum Hess)
    • Menentukan perubahan entalpi secara langsung (percobaan kaloroimeter)
    • Menentukang perubahan entalpi dengan menerapkan Hukum Hess
      - dari beberapa persamaan termokimia
      - dengan menggunakan diagram
      - dengan menggunakan data perubahan entalpi pembentukan
      - dengan menggunakan data energi ikatan

  7. Laju Reaksi
    • Menghitung laju pengurangan dan penambahan zat dalam reaksi

  8. Teori Tumbukan
    • Teori tumbukan (lenting, lenting sebagian dan sama sekali tidak lenting)
    • Faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi
      Pembahsan berdasarkan teori tumbukan:
      - konsentrasi awal
      - luas permukaan bidang sentuh
      - pengadukan
      - suhu
      - katalis

  9. Penerapan Faktor Laju Reaksi
    • Faktor konsentrasi awal
      - persamaan laju reaksi
      - menghitung orde reaksi
      - menghitung tetapan laju reaksi
      - grafik orde reaksi
    • Faktor suhu
      Menghitung laju reaksi jika terjadi pengubahan suhu
    • Faktor katalis
      Peranan katalis dalam kehidupan dan industri

  10. Reaksi Kesetimbangan
    • Kesetimbangan dinamis
    • Kesetimbangan homogen dan heterogen
    • Menjelaskan tetapan kesetimbangan

  11. Pergeseran Kesetimbangan
    • Asas Le Chatelier
    • Penerapan pergeseran kesetimbangan dalam industri

  12. Perhitungan Kesetimbangan
    • Derajat disosiasi dan tetapan kesetimbangan
    • Menghitung tetapan kesetimbangan Kc
    • Menghitung tetapan kesetimbangan Kp
    • Menghitung Kc dari Kp dan sebaliknya

  13. Konsep Asam Basa
    • Konsep asam basa berdasarkan kertas lakmus
    • Teori asam basa (Arrhenius, Bronsted-Lowry, dan Lewis
      - Teori Asam Basa Arrhenius
      - Tata nama asam basa berdasarkan teori Arrhenius
      - Teori Asam Basa Bronsted-Lowry
      - Pasangan asam basa konjugasi
      - Teori Asam Basa Lewis

  14. Konsep pH
    • Skala derajat keasaman (pH) dan skala derajat kebasaan (pOH)
    • Derajat ionisasi dan tetapan kesetimbangan asam basa
    • Kekuatan asam basa
    • Berbagai indikator asam basa
    • Indikator asam basa alami

  15. Perhitungan pH
    • Rumus dasar pH dan pOH
    • Perhitungan pH larutan asam kuat
    • Perhitungan pH larutan asam lemah
    • Perhitungan pH larutan basa kuat
    • Perhitungan pH larutan basa lemah

  16. Hidrolisis
    • Reaksi asam basa (reaksi penetralan/reaksi penggaraman)
    • Mengenal 4 macam garam
    • Kesetimbangan ion dalam larutan:
      - Garam dari sisa asam kuat dan sisa basa kuat
      - Garam dari sisa asam kuat dan sisa basa lemah
      - Garam dari sisa asam lemah dan sisa basa kuat
      - Garam dari sisa asam lemah dan sisa basa lemah
    • pH larutan yang mengandung garam dari sisa asam kuat dan sisa basa kuat
    • Perhitungan pH larutan yang mengandung garam dari sisa asam kuat dan sisa basa lemah
    • Perhitungan pH larutan yang mengandung garam dari sisa asam lemah dan sisa basa kuat
    • Perhitungan pH larutan yang mengandung garam dari sisa asam lemah dan sisa basa lemah
    • Membuat pH
    • Fungsi penyangga pada tubuh makhluk hidup

  17. Sistem penyangga
    • pengertian sistem penyangga/buffer/dapar
    • Mekanisme kesetimbangan ion dalam mempertahankan pH pada sistem penyangga (asam dan basa)
    • Menghitung pH dan pOH sistem penyangga (asam dan basa)
    • Menghitung pH dan pOH sistem penyangga dengan adanya penambahan sedikit asam atau sedikit basa atau dengan pengenceran
    • Menghitung zat-zat yang diperlukan untuk membuat sistem penyangga dengan pH tertentu
    • Peranan sistem penyangga dalam tubuh makhluk hidup

  18. Titrasi Asam Basa
    • Mengenal titrasi asam basa
    • Peralatan titrasi asam basa
    • Cara kerja titrasi asam basa
    • Pemilihan indikator untuk titrasi asam basa
    • Menghitung kadar zat dari data hasil percobaan titrasi asam basa

  19. Grafik Titrasi Asam Basa
    • Grafik titrasi asam kuat dengan basa kuat
    • Grafik titrasi asam kuat dengan basa lemah
    • Grafik titrasi asam lemah dengan basa kuat
    • Grafik titrasi asam lemah dengan basa lemah
    • Grafik titrasi basa kuat dengan asam kuat
    • Grafik titrasi basa kuat dengan asam lemah
    • Grafik titrasi basa lemah dengan asam kuat
    • Grafik titrasi basa lemah dengan asam lemah

  20. Sistem Koloid
    • Campuran zat dan bukan campuran zat
    • Macam-macam campuran zat (suspensi, koloid, larutan)
    • Jenis-jenis koloid
    • Sifat-sifat koloid
      - efek Tyndall
      - Gerak Brown
      - dialisis
      - elektroforesis
      - absorpsi
      - koagulasi
    • Koloid liofil dan liofob
    • Peranan koloid (kosmetik, makanan dan farmasi)
    • Hubungan koloid dengan pencemaran air dan udara

  21. Pembuatan Koloid
    • Cara dispersi
    • Cara kondensasi
    • pembuatan koloid dengan bahan sederhana




Tuliskan pesan/komentar baru






open your eyes, you will see nothing
open your mind, you will be confused
open your hearth, you will see


www.lagonlon.com